Senam AWS3 KIH Tabanan
Senam AWS3 merupakan senam yang menitik beratkan pada peregangan otot. Teknik-tekniknya diambil dari teknik-teknik kungfu tradisional di Tiongkok. Gerakan senam S3 bisa diikuti oleh semua orang, tua dan muda bahkan bukan hanya yang sakit, tetapi juga yang sehat agar terhindar dari penyakit.
Disela-sela acara senam Kasih Ibu Hospital Tabanan turut berpartisipasi dengan memberikan pelayanan kesehatan berupa pemeriksaan kesehatan tensi dan cek gula darah, hal ini dilakukan agar kesehatan khususnya peserta senam tetap terjaga. Acara Senam dihadiri oleh ratusan peserta senam.
Leave a reply